Bagaimana Virtues Membantu Perusahaan Anda?
KENALI ORANG YANG TEPAT DAN TEMPATKAN DIPOSISI YANG TEPAT
Kami membantu Anda untuk mengambil keputusan tepat, cepat, dan efisien dalam rekrutmen dengan menggunakan asesmen psikometri Virtues Profiling™ untuk menyaring kandidat yang diinginkan dengan 3 langkah mudah melalui VirtuesHR Cloud Dashboard:

BUAT PROFIL KARYAWAN YANG IDEAL
Tentukan posisi dan kriteria yang diinginkan dari kandidat yang sesuaikan dengan kepribadian, kekuatan, dan tipe pekerjaan yang diinginkan.

KIRIM LINK UNIK
Kandidat mendaftar dan mengisi asesmen Virtues Profiling™ lalu hasil akan langsung masuk ke VirtuesHR dashboard perusahaan.

PILIH KANDIDAT SESUAI REKOMENDASI
System akan melakukan penyaringan sesuai kriteria yang dibuat serta memberikan rekomendasi kandidat terbaik sebelum HR team melakukan interview dan skill test.